Bukan HOAX, di Kota Palembang Dana Subsidi Pekerja dari Pemerintah telah Cair

- 27 Agustus 2020, 12:02 WIB
Subsidi Gaji Rp 600/bulan
Subsidi Gaji Rp 600/bulan //*Instagram /

ZONABANTEN.com – Kabar gembira untuk anda pekerja di sektor swasta.

Dana Subsidi Pekerja yang dijanjikan oleh pemerintah pusat sudah cair.

Bantuan yang diberikan oleh pemerintah terkait pandemi COVID-19 yang berimbas ke pendapatan pekerja di sektor swasta, dengan nominal Rp. 600.000 per bulan.

Dengan syarat, pekerja tersebut tercatat sebagai anggota BPJS Ketenagakerjaan, dengan gaji per bulan tidak lebih dari Rp. 5.000.000.

Baca Juga: Terjadi di Inggris, Pemerintah Bayar Warga yang Mengisolasi Diri karena COVID-19

Terbaru, dana subsidi pekerja tersebut telah ditransfer ke rekening pekerja di sektor swasta.

SUBSIDI GAJI PEKERJA BATCH I senilai Rp. 1.200.000 tertulis sebagai keterangan di SMS banking.

Nah, salah satu pekerja swasta yang menerima transferan tersebut adalah Maya Oktarina.

Wanita yang berprofesi sebagai marketing online di salah satu media cetak di Palembang ini mengaku sangat senang dan bahagia menerima dana subsidi pekerja ini dan berterima kasih kepada pemerintah.

Baca Juga: Aksi Menjanjikan dari Joan Mir, Buka Peluang Juara Team Suzuki Ecstar MotoGP

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x