Ini Dia, 8 Anggota Paskibraka Yang Bertugas Mengibarkan Sang Saka Merah Putih 17 Agustus 2020

- 14 Agustus 2020, 21:42 WIB
Presiden Jokowi kukuhkan anggota paskibraka 2020 di Istana Negara, Kamis 13 Agustus 2020
Presiden Jokowi kukuhkan anggota paskibraka 2020 di Istana Negara, Kamis 13 Agustus 2020 /

1. Indrian Puspita Rahmadhani, bersekolah di SMAN 1 Bireuen, Aceh

2. I Gusti Agung Bagus Kade Sangga EiravAditha, bersekolah di SMAN 1 Mendoyo, Bali

3. Sudrajat Prawijaya bersekolah di SMAN 4 Rejang Lebong, Bengkulu

Baca Juga: Sempat Ditolak Bank, Saeful Bayar Uang Kuliah Pakai Uang Logam Seberat 17,5 kg

4. Muhammad Arief Wijaya, bersekolah di SMAN 2 Kendari, Sulawesi Tenggara

5. Muhammad Asri Maulana, bersekolah di SMAN 1 Kandangan, Kabupaten HSS, Kalimantan Selatan

6. Sylvia Kartika Putri, bersekolah di SMA Sawasta Kartika1-4 Pematang Siantar, Sumatera Utara

7.Dhea Lukita Andriana,bersekolah di SMAN 1 Ngunut, Tulungagung, Jawa Timur

8. Muhammad Adzan, bersekolah di MAN 2 Bima, NTB.

Para personel tersebut pun bertugas dalam upacara penurunan Sang Saka seperti yang dibicarakan Presiden Joko Widodo pada laman twitternya “Mereka juga akan bertugas dalam upacara penurunan bendera, sore harinya,” ujarnya.

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: Antara News Twitter @Jokowi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x