Pendaftaran Sekolah Kedinasan STIS 2023 Telah Dibuka, Cek Persyaratan dan Cara Pendaftarannya DI SINI

- 1 April 2023, 13:23 WIB
Berikut persyaratan dan cara pendaftaran Sekolah Kedinasan STIS tahun 2023.
Berikut persyaratan dan cara pendaftaran Sekolah Kedinasan STIS tahun 2023. /spmb.stis.ac.id

ZONABANTEN.com - Pendaftaran Sekolah Tinggi Ilmu Statistik (STIS) di Politeknik Statistika tahun 2023 resmi dibuka.

Berdasarkan Surat Persetujuan Prinsip dari Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor B/624/M.SM.01.00/2023, Politeknik Statistika akan menerima 500 orang mahasiswa baru dengan ikatan dinas program vokasi tahun akademik 2023/2024.

Adapun pilihan program studi yang tersedia di Politeknik Statistika Jakarta ini yaitu D-III Statistika, D-IV Statistika, dan D-IV Komputasi Statistik.

Lulusan dari Prodi Statistika D-III diberi gelar Ahli Madya Statistika (A.Md.Stat.) dan akan diangkat dalam jabatan fungsional Statistisi Terampil dengan golongan II/c.

Baca Juga: Penembakan di Sekolah Dasar Nashville Tewaskan Enam Orang, Motif Pelaku Masih Diselidiki

Lulusan Prodi Statistika D-IV diberi gelar Sarjana Terapan Statistika (S.Tr.Stat.) dan diangkat dalam jabatan fungsional Statistisi Ahli Pertama dengan golongan III/a.

Lulusan Program Studi Komputasi Statistik Prodi D-IV diberi gelar Sarjana Terapan Statistika (S.Tr.Stat.) dan diangkat dalam jabatan fungsional Pranata Komputer Ahli Pertama dengan golongan III/a.

STIS melalui pengumuman Badan Pusat Statistik (BPS) tentang Penerimaan Calon Mahasiswa Baru Ikatan Dinas Politeknik Statistika STIS BPS TA 2023/2024 menegaskan bahwa mahasiswa bebas dari biaya kuliah, tapi tidak diberi uang saku.

Adapun persyaratan dan tata cara pendaftaran STIS 2023 adalah sebagai berikut:

Baca Juga: Skill Anak yang Perlu Dilatih Orang Tua Sebelum Mereka Masuk Sekolah

Halaman:

Editor: Rismahani Ulina Lubis

Sumber: spmb.stis.ac.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x