Kunjungan ke Pasar Wonokromo, Presiden Joko Widodo Berharap Harga Pangan Dapat Dikendalikan Secara Nasional

- 20 Februari 2023, 16:14 WIB
Presiden Joko Widodo melakukan kunjungan ke Pasar Wonokromo guna mengecek harga bahan pangan
Presiden Joko Widodo melakukan kunjungan ke Pasar Wonokromo guna mengecek harga bahan pangan /BPMI Setpres/Muchlis Jr/Setkab

Sementara itu, untuk harga bahan pangan lain seperti minyak goreng, persediaannya di Pasar Wonokromo cukup banyak, dengan harga Rp14 ribu per liter.

Untuk telur dan bawang merah, harga keduanya juga turun, meskipun tidak signifikan.

Presiden Jokowi berharap, stabilitas harga pangan di daerah dapat terus dipertahankan, sehingga inflasi baik di daerah maupun nasional dapat dikendalikan dengan baik secara nasional.

“Jangan sampai nanti kayak beras, sebulan yang lalu mengerek inflasi yang sangat tinggi di seluruh Tanah Air, bukan hanya di Jawa Timur saja. Tapi, sekarang sejak lima hari yang lalu, karena operasi beras dari Bulog sudah mulai turun, meskipun belum semua daerah,” imbuhnya.***

Halaman:

Editor: Dinda Indah Puspa Rini

Sumber: Setkab


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x