Tema, Logo dan Makna Hari Pahlawan Nasional 2022

- 10 November 2022, 06:15 WIB
Makna logo Hari Pahlawan Nasional 2022
Makna logo Hari Pahlawan Nasional 2022 /Foto: Kemensos.go.id

 

3. Simbol Cinta

Simbol ini dalam budaya pop sering diutarakan untuk menandakan rasa cinta. Sama seperti pahlawan, mereka rela berkorban karena ada perasaan cinta terhadap bangsa dan tanah air.

Baca Juga: Beasiswa Brain Academy 2022 Masih Dibuka! Simak Syarat dan Cara Daftarnya di Sini

 

4. Bambu Runcing

Bambu runcing merupakan senjata yang digunakan untuk melawan penjajah pada masa kolonialisme. Senjata bambu runcing menjadi saksi bisu sejarah bahwa para pahlawan bangsa pernah berjuang dan melakukan perlawanan untuk mendapatkan kemerdekaan yang seutuhnya.

Tipe font pada logo Hari Pahlawan 2022 adalah Roboto. Elemen warna pada logo adalah: merah, putih dan hitam.

Baca Juga: 10 November Ada Hari Akuntansi Internasional, Perayaan untuk Mempromosikan Profesi Akuntan

Sedangkan untuk elemen grafisnya terinspirasi dari bambu runcing yang merupakan senjata khas pejuang kemerdekaan Republik Indonesia. Batang-batang bambu tersebut disusun membentuk pola seperti batik. Memiliki filosofi semangat pahlawan dalam berjuang secara gotong-royong dalam menghadapi imperialisme.

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah