Gak Sabar Ingin Daftar Kartu Prakerja Gelombang 39? Cari Tahu Dulu Manfaatnya Berikut

- 1 Agustus 2022, 18:48 WIB
Manfaat Kartu Prakerja Gelombang 39
Manfaat Kartu Prakerja Gelombang 39 /@prakerja.go.id/Instagram

ZONABANTEN.com – Minggu, 31 Juli 2022, pendaftaran Program Kartu Prakerja gelombang 39 telah dibuka.

Masyarakat diperbolehkan mendaftar Program Kartu Prakerja, asal memenuhi beberapa syaratnya.

Tiga syarat di antaranya adalah WNI, minimal 18 tahun, dan tidak sedang menempuh pendidikan formal.

Dikutip dari situs prakerja.go.id, Program Kartu Prakerja adalah program pengembangan kompetensi kerja yang ditujukan untuk pencari kerja, pekerja atau buruh yang terkena PHK, dan yang membutuhkan peningkatan kompetensi.

Program Kartu Prakerja sendiri telah terlaksana sejak tahun 2020 dan digagas oleh Presiden Joko Widodo.

Baca Juga: Dibuka Sejak 10 Juli 2022, Ketahui 3 Manfaat Gabung Kartu Prakerja Gelombang 36, Bisa Dapat Insentif

Bagi yang mengikuti program ini, tentu akan mendapatkan benefit. Ada baiknya simak dahulu beberapa manfaatnya sebelum mendaftar.

Dilansir dari prakerja.go.id, ada 3 manfaat yang akan didapat, di antaranya:

1. Mendapatkan Pelatihan

Halaman:

Editor: Bayu Kurniya Sandi

Sumber: Prakerja


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x