Kartu Prakerja Gelombang 23 Telah Ditutup, 5 Hal Ini Yang Jadi Faktor Utama Lolos Seleksi

- 20 Februari 2022, 23:59 WIB
Kartu Prakerja Gelombang 23 Telah Ditutup, 5 Hal Ini Yang Jadi Faktor Utama Lolos Seleksi
Kartu Prakerja Gelombang 23 Telah Ditutup, 5 Hal Ini Yang Jadi Faktor Utama Lolos Seleksi /Prakerja.go.id


ZONABANTEN.com - Kartu Prakerja Gelombang 23 Telah Ditutup oleh manajemen Prakerja pada hari Minggu 20 Februari 2022 pada pukul 23.59 WIB.

Ada 5 Hal Ini Yang Jadi Faktor Utama Lolos Seleksi yang akan dibahas dalam artikel ini.

Setelah melakukan pendaftaran Kartu Prakerja di link prakerja.go.id, kita harus menunggu pengumuman seleksinya.

Dengan diumumkan hasil seleksi Kartu Prakerja, maka jika lolos kita akan mendapatkan dana sebesar Rp3,55 juta.

Total dana yang didapatkan itu terdiri dari insentif Kartu Prakerja sebesar Rp2,4 juta, dana pelatihan Rp1 juta, dan dana insentif survei sebesar Rp150.000.

Adapun peserta yang gagal diseleksi kali ini perlu mengikuti beberapa tips berikut ini.

1. Memenuhi Syarat dan Ketentuan yang Berlaku di Penerima Kartu Prakerja
Syarat dan ketentuan bagi penerima Kartu Prakerja agar hal dasar yang harus terpenuhi.
Syaratnya adalah WNI dengan usia minimal 18 tahun ke atas, dan tidak sedang menempuh pendidikan formal.

Baca Juga: Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 23 Ditutup Malam Ini, Segera Daftar dengan Mengikuti Tahapan Berikut

Sedang mencari kerja, pekerja/buruh yang terkena PHK, atau pekerja/buruh yang membutuhkan peningkatan kompetensi kerja, dan UMKM.
Pastikan pula kalian bukan penerima bantuan sosial (bansos) dari pemerintah pusat, seperti PKH, BPNT, BST, atau BSU.
Calon peserta juga bukan merupakan Pejabat Negara, Pimpinan dan Anggota, DPRD, ASN, Prajurit TNI, Anggota Polri, Kepala Desa dan perangkat desa, serta Direksi, Komisaris, dan Dewan Pengawas pada badan usaha milik negara (BUMN) atau badan usaha milik daerah (BUMD).
Maksimal 2 NIK dalam 1 KK yang berhak menjadi penerima Kartu Prakerja.

2. Mengisi Data Diri
Calon peserta Kartu Prakerja harus mengisi data diri dengan benar dan teliti agar tidak terjadi kesalahan.
Data diri yang harus diisi meliputi NIK, Nomor KK, tanggal lahir, alamat, email, nomor HP, dan lainnya.
Jika kita salah menginputkan data maka akan susah untuk dicek dan kemungkinan akan ditolak.

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: Prakerja


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x