Varian Omicron Terus Alami Tren Kenaikan, Presiden Jokowi: Tetap Waspada dan Tidak Panik

- 18 Januari 2022, 20:50 WIB
Presiden Joko Widodo dalam siaran pers hari ini, 18 Januari 2022
Presiden Joko Widodo dalam siaran pers hari ini, 18 Januari 2022 /kominfo

“Untuk mereka yang bisa bekerja dari rumah, work from home, lakukanlah kerja dari rumah, dan saya juga meminta untuk tidak bepergian ke luar negeri, jika tidak ada urusan penting dan mendesak,” ungkapnya.

Di samping itu, Presiden juga mengingatkan semua pihak untuk terus mengikuti protokol kesehatan dengan disiplin.

Ia meminta masyarakati selalu menggunakan masker, menjaga jarak, hingga mencuci tangan.

Baca Juga: Terungkap! Apple Ternyata Sudah Hapus Fitur Ini di iPhone Versi Terbaru, Apakah Anda Menyadarinya?

Jokowi juga mendorong seluruh rakyat untuk segera mendapatkan vaksinasi Covid-19.

“Yang sudah mendapatkan vaksin pertama segera divaksin untuk vaksin kedua. Yang sudah dua kali vaksin, segera cari vaksin ketiga, vaksin booster. Semuanya gratis. Karena vaksinasi penting demi keselamatan kita semua,” lanjutnya.***

Halaman:

Editor: Bunga Angeli

Sumber: Kominfo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x