Wajib Tahu, Lirik Lagu Wajib Nasional Indonesia Raya Tiga Stanza

- 3 Agustus 2021, 18:22 WIB
Bendera Merah Putih
Bendera Merah Putih /- Foto : Portal Jogja/Siti Baruni

 

ZONABANTEN.com - Salah satu lagu wajib nasional yang harus kita hapal sebagai warna negara Indonesia adalah Lagu Indonesia Raya.

Lagu Indonesia Raya yang kita kenal saat ini sebagai Lagu kebangsaan Indonesia diciptakan oleh komponis Wage Rudolf (WR) Soepratman.

Lagu yang dikumandangkan di setiap acara resmi kenegaraan maupun acara olahraga nasional dan internasional pertama kali dinyanyikan pada tanggal 28 Oktober 1928 dalam acara Kongres Pemuda Indonesia kedua di Jakarta/

WR Supratman, menciptakan lagu ini dalam tiga stanza. Berarti masih ada dua stanza lagi yang jarang dinyanyikan.

Dengan lirik yang sarat dengan semangat perjuangan dan nasionalisme, berikut adalah lirik lagu wajib Nasional Indonesia Raya tiga Stanza

Baca Juga: Banjir dan Longsor Terjang Kabupaten Ende, Seorang Warga Meninggal Dunia

Lirik Lagu Wajib Nasional Indonesia Raya Stanza 1

 Indonesia tanah airku

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x