Kecelakaan Bus Pariwisata di Sumedang, Jawa Barat, 22 Penumpang Meninggal Dunia

- 11 Maret 2021, 09:00 WIB
Petugas mengevakuasi korban kecelakaan bus PO Sri Padma Kencana di Wado, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, Rabu, 10 Maret 2021. Hingga Rabu malam, petugas kepolisian mencatat sebanyak 22 orang meninggal dunia dalam kecelakaan tersebut dan 28 korban selamat dilarikan ke RSUD Kabupaten Sumedang.
Petugas mengevakuasi korban kecelakaan bus PO Sri Padma Kencana di Wado, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, Rabu, 10 Maret 2021. Hingga Rabu malam, petugas kepolisian mencatat sebanyak 22 orang meninggal dunia dalam kecelakaan tersebut dan 28 korban selamat dilarikan ke RSUD Kabupaten Sumedang. /Raisan Al Farisi/ANTARA FOTO

Sedangkan korban yang selamat dan mengalami luka-luka lanjut Supriyono telah dilakukan evakuasi ke fasilitas kesehatan setempat untuk diberikan penanganan medis.

Ia pun memastikan tidak ada warga atau pengguna jalan lainnya yang menjadi korban atas kecelakaan ini.

Baca Juga: Prakiraan Cuaca BMKG Wilayah Banten Kamis 11 Maret 2021, Waspadai Potensi Hujan di Tangerang, Serang dan Lebak

“Engak ada, tadi sudah komunikasi tidak ada warga yang berdampak dari kecelakaan tersebut,” kata Supriyono.

Lokasi kecelakaan merupakan jalan menurun panjang dengan bahu jalan yang berdekatan dengan jurang.

Sementara bus itu terperosok dengan keadaan terbalik dan dalam kondisi rusak.***

Halaman:

Editor: Bunga Angeli

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah