Umat Muslim Wajib Tau, Ini Pengertian Thaharah dan Penjelasannya

- 14 September 2020, 12:08 WIB
Bersuci dari najis. Foto Ilsutrasi
Bersuci dari najis. Foto Ilsutrasi /

Baca Juga: Update Harga Emas Batangan ANTAM hari ini di Galeri 24, Senin 14 September 2020

Membersihkan diri dari najis yang menempel pada tempat keluarnya najis pada tubuh manusia (Qubul dan Dubur), alatnya adalah bisa dengan menggunakan air atau benda-benda keras yang di sebut juga dengan Istinja.

Membersihkan diri dari najis yang menempel pada tubuh, pakaian atau tempat kita shalat adalah hanya dengan air mutlak.

Adapun bersuci dari hadats dilakukan dengan berwudhu (untuk hadas kecil), dan mandi dengan membasuh seluruh badan/mandi besar (untuk hadats besar).

Baca Juga: Sungguh Mulia Akhlak Syekh Ali Jaber, Minta Pelaku Penusukan Jangan Dipukuli

Bersuci ini dengan menggunakan air yang suci dan mensucikan (air mutlak) dilakukan dengan cara-cara tertentu.***( Emis Suhendi)

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: Mantra Sukabumi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x