6 Larangan yang Harus Diperhatikan Saat Qurban, Jangan Sampai Salah!

- 22 Mei 2023, 06:00 WIB
Ilustrasi larangan penyembelihan hewan qurban/pexels.com
Ilustrasi larangan penyembelihan hewan qurban/pexels.com /pexels.com

ZONABANTEN.com - Bulan Dzulhijjah merupakan bulan haram atau bulan suci dalam ajaran Islam.

Pada bulan Dzulhijah , umat muslim di seruluh dunia akan menjalankan ibadah qurban yang dilakukan pada tanggal 10, 11, 12, dan 13 Dzhulhijjah.

Bagi umat muslim yang ingin melaksanakan qurban, terdapat beberapa larangan yang harus diperhatikan agar tak salah dalam melaksanakannya.

1. Memotong Kuku dan Mencukup Rambut

Orang yang ingin melakukan qurban dilarang untuk memotong kuku dan mencukur rambutnya.

Kedua larangan tersebut berlaku saat hendak melakukan qurban hingga proses penyembelihan qurban selesai dilakukan.

Baca Juga: Resep Martabak Manis Mini Sederhana, Harus Dicoba untuk Camilan Sehari-Hari

Larangan ini sesuai dengan hadis yang diriwayatkan oleh Imam Muslim yang berbunyi :

Halaman:

Editor: Bayu Kurniya Sandi

Sumber: zakat.or.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x