Simak 6 Bacaan Niat Zakat Fitrah dan Artinya, Jangan Sampai Tertukar Mengamalkannya!

- 10 April 2023, 22:30 WIB
 Ilustrasi Zakat Fitrah/pexels
Ilustrasi Zakat Fitrah/pexels /
ZONABANTEN.com - Setiap umat muslim di seluruh dunia memiliki kewajiban untuk membayarkan zakat fitrah apabila telah memenuhi syarat yang telah ditetapkan oleh syari'at. Zakat fitrah wajib dikeluarkan sebelum memasuki tanggal satu syawal.
 
Pembayaran dapat dilakukan secara mandiri atau melalui badan penyalur zakat fitrah.

Di Indonesia, zakat fitrah biasanya dibayarkan dalam bentuk beras  atau menggunakan uang.

Untuk membayarkan zakat fitrah, dibarengi dengan membaca niat untuk memberikan zakat fitrah.

Pembacaan zakat fitrah ini berbeda-beda berdasarkan subjek yang mengeluarkannya.

Baca Juga: Jadwal TV ANTV Hari Ini Selasa, 11 April 2023 Akan Tayang Boneka Poppy, Nakusha, Hingga Anupamaa

Berikut merupakan bacaan niat zakat fitrah yang disesuaikan dengan subjeknya:

1. Niat Zakat Fitrah untuk Diri Sendiri

ﻧَﻮَﻳْﺖُ أَﻥْ أُﺧْﺮِﺝَ ﺯَﻛَﺎﺓَ ﺍﻟْﻔِﻄْﺮِ ﻋَﻦْ ﻧَﻔْسيْ ﻓَﺮْﺿًﺎ ِﻟﻠﻪِ ﺗَﻌَﺎﻟَﻰ

Nawaytu an ukhrija zakaata al-fitri ‘an nafsi fardhan lillahi ta’ala

Artinya: “Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk diriku sendiri, fardu karena Allah Ta‘ala”.

2. Niat Zakat Fitrah untuk Istri

Halaman:

Editor: Bayu Kurniya Sandi

Sumber: Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x