Gus Baha Sebut Ramadhan Merupakan Refleksi Untuk Lebih Menghormati Makanan

- 21 Maret 2023, 08:00 WIB
Gus Baha Soal Ramadhan dan Menghormati Makanan
Gus Baha Soal Ramadhan dan Menghormati Makanan /youtube @krapyaktv/

ZONABANTEN.com - Dalam beberapa hari kedepan, umat Islam akan memasuki bulan suci Ramadhan. Tentunya banyak persiapan dalam menyambut bulan Ramadhan.

KH Bahaudin Nursalim membagikan filosofi dasar dalam datangnya bulan Ramadhan dengan mengikuti ulama terdahulu.

Menurutnya, jika mengikuti ulama terdahulu, kita akan tahu cara pandang dalam menyambut Ramadhan.

Baca Juga: Ingin Jadi Orang Soleh? Gus Baha: Kita Tidak Bisa Jadi Orang Soleh Tanpa Meniru Orang-Orang Terdahulu

“Kita akan tahu cara memandang Ramadhan secara benar karena meniru ulama-ulama dulu,” ungkap Gus Baha dilansir ZONABANTEN.com dari Youtube Najwa Shihab, Selasa, 21 Maret 2023.

Menurut Gus Baha, paling tidak dengan datangnya Ramadhan kita akan merasa lapar.

Hal tersebut menggambarkan betapa sakitnya orang-orang miskin yang lapar.

Baca Juga: GJAW 2023: Resmi Berakhir, Jakarta Auto Week 2023 Catat 86 Ribu Pengunjung

Gus Baha juga menyebut puasa bisa membuat kita menghormati makanan karena begitu nikmat ketika puasa melihat makanan yang biasanya disepelekan terutama air putih.

Halaman:

Editor: Rahman Wahid

Sumber: YouTube Najwa Shihab


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x