Jangan Ingkar Janji Jika Tidak Ingin Mendapat Kebaikan Ini, Ustadz Khalid Basalamah: Wajib Dipatuhi

- 7 Januari 2022, 06:37 WIB
Ilustrasi Ustadz Khalid Basalamah menjelaskan ibadah seperti ini bisa jadi kedok setan.
Ilustrasi Ustadz Khalid Basalamah menjelaskan ibadah seperti ini bisa jadi kedok setan. /Tangkap layar YouTube Khalid Basalamah Official

Baca Juga: Jadwal MNCTV Jumat, 7 Januari 2022, Saksikan Cafe DMD Hingga Bedah Rumah Lagi

Agar lebih semangat untuk menepati janji, Ustadz Khalid Basalamah mengatakan bahwa anggap menepati janji tersebut sebagai bentuk ibadah.

Disisi lain janji yang telah dilontarkan selama hidup, akan dimintai pertanggung jawaban saat berada di yaumul akhir.

"Barang siapa yang tidak menepati janji seorang muslim, maka dia akan mendapat laknat Allah, malaikat, dan seluruh manusia." Sabda Rasulullah SAW.

Ustadz Khalid Basalamah kemudian melanjutkan jika taubat seseorang tidak akan diterima apabila masih ada janji yang diingkari.

Jadi menepati janji merupakan hal yang wajib bagi seorang muslim. Maka jangan mudah melontarkan jika tidak mampu menepatinya.***

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: Youtube Khalid Basalamah Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x