Ketahui Sejarah Panekuk di Hari Pancake 2022, Awalnya Jadi Makanan Alternatif

- 1 Maret 2022, 08:29 WIB
Awal mula adanya pancake berhubungan dengan larangan memakan daging zaat Prapaskah/Ilustrasi dari Anna Zaro/Unsplash
Awal mula adanya pancake berhubungan dengan larangan memakan daging zaat Prapaskah/Ilustrasi dari Anna Zaro/Unsplash /

ZONABANTEN.com - Pancake atau panekuk sudah menjadi makanan umum yang disukai banyak orang di dunia ini.

Cara membuat pancake mudah, dengan bahan-bahan yang mudah ditemukan juga, seperti telur, mentega, susu, dan lain-lain.

Pancake juga bisa ditambahkan topping sesuai selera, misalnya sirup maple, madu, buah berry, dan sebagainya. Tak heran jika pancake memiliki banyak penggemar.

Baca Juga: Ada Drama Baru Kim Jae Wook, Ini Daftar Drama Korea yang Siap Menemanimu di bulan Maret 2022 ,

Hari ini, tanggal 1 Maret 2022 merupakan Hari Pancake.

Banyak orang yang mengaitkan Hari Pancake dengan nama lain, seperti Shrove Tuesday di Inggris, Mardu Gras, atau Fat Tuesday.

Merangkum dari laman Days of The Year, sejarah Hari Pancake sendiri ada kaitannya dengan Rabu Abu, hari raya keagamaan yang diperingati setelah Hari Pancake atau Prapaskah.

Prapaskah yaitu musim puasa keagamaan yang diamati oleh orang-orang Kristen sebelum Paskah.

Baca Juga: Soyeon (G)I-DLE dan Agensi Minta Maaf atas Kontroversi Plagiarisme Lagu Final 'My Teen Girl' dengan ATEEZ

Prapaskah dirayakan selama 40 hari sebelum Paskah (kecuali Minggu), karena angka 40 sendiri memiliki suatu makna yang berarti bagi umat Kristen.

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: Days of The Year


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x