Pesta Liar Hingga Bikini, Ini 6 Fakta Terbaru Arab Saudi yang Jadi Kontroversi

- 28 Januari 2022, 19:20 WIB
Putra Mahkota Arab Saudi Mohammed Bin Salman Tega Singkirkan 11 Pangeran hanya Demi Hal Ini
Putra Mahkota Arab Saudi Mohammed Bin Salman Tega Singkirkan 11 Pangeran hanya Demi Hal Ini /Instagram.com/@vco__.1452

ZONABANTEN.com - Kerajaan Arab Saudi seolah tak habis diperbincangkan oleh banyak orang di berbagai belahan dunia.

Arab Saudi yang dikenal sebagai negara Islam terbesar kelima di Asia menuai banyak kontroversi.

Semenjak kursi kekuasaannya diduduki oleh putra mahkota Arab Saudi Muhammad bin Salman, Arab Saudi merubah banyak aturan yang berlaku Arab Saudi.

Kerajaan Arab Saudi semakin berubah menjadi negara liberal dibawah kepemimpinan putra mahkota Arab Saudi Muhammad bin Salman yang memberlakukan aturan dengan visi 2030.

Aturan visi 2030 milik putra mahkota Arab Saudi Muhammad bin Salman tersebut menuai banyak kontroversi di Arab Saudi.

Berikut adalah 6 fakta terbaru kehidupan di Arab Saudi yang menuai banyak kontroversi melansir dari kanal YouTube Update Pro yang diunggah pada 5 November 2021 yang lalu. 

Baca Juga: Kabar Baik, Qatar memasukan Indonesia dalam Kategori Green List Country

1. Perebutan Tahta

Perebutan tahta merupakan hal yang lumrah terjadi di keluarga kerajaan-kerajaan termasuk di Arab Saudi.

Beberapa waktu yang lalu isu perebutan kekuasaan kembali merebak di Arab Saudi.

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: YouTube Update Pro


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x