Tanpa Oven, Ini Dia Kreasi Kue Lebaran 2023 yang Simple

- 26 Maret 2023, 02:00 WIB
Tanpa Oven, Ini Dia Kreasi Kue Lebaran 2023 yang Simple
Tanpa Oven, Ini Dia Kreasi Kue Lebaran 2023 yang Simple /Shutterstock

ZONABANTEN.com – Tanpa menggunakan oven, kita dapat membuat kreasi kue lebaran di tahun 2023 ini yang simple dan unik. Meskipun tanpa mengunakan oven, rasa yang ada dalam kue lebaran ini tidak kalah dengan kue-kue lainnya.

Ada 3 kreasi kue tanpa oven yang cocok untuk dihidangkan saat lebaran (Idul Fitri) di tahun 2023 ini. adapun penjabarannya adalah sebagai berikut :

Semprit susu

Bahan-bahan :

  1. 150 gr margarin
  2. 110 gr kental manis
  3. 250 gr tepung maizena

Cara membuat :

Baca Juga: Jadwal TV MNCTV Hari Ini Minggu, 26 Maret 2023, Akan Tayang Kiko, Upin & Ipin, Hingga Suparman Reborn

  1. Masukkan 150 gr margarin, 110 gr kental manis, 250 gr tepung maizena ke dalam wadah, lalu aduk sampai rata
  2. Masukkan adonan ke dalam cetakan
  3. Lapisi sarangan dengan margarin, lalu cetak adonan di atas sarangan.
  4. Tambahkan choco chips di atas adonan yang sudah dicetak
  5. Panggang di atas teflon dan beri mangkuk kecil untuk penyangga. Letakkan sarangan di atas nya. Panggang selama 60 menit
  6. Semprit susu siap disantap

Oreo kacang

Bahan-bahan :

Halaman:

Editor: Bayu Kurniya Sandi

Sumber: YouTube tri pujis


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x