Cuti Lebaran Diperpanjang, Begini Cara Berlibur Supaya Tetap Produktif

- 25 Maret 2023, 10:38 WIB
Berikut cara berlibur supaya tetap produktif selama cuti Lebaran diperpanjang.
Berikut cara berlibur supaya tetap produktif selama cuti Lebaran diperpanjang. /Pixabay/Pexels

ZONABANTEN.com - Berikut cara berlibur supaya tetap produktif selama cuti Lebaran diperpanjang. Pemerintah memperpanjang cuti lebaran. Bagi kamu yang ingin pulang kampung, tentu kabar ini menjadi angin segar. Masa liburan ini juga perlu dimanfaatkan, terutama dengan cara yang produktif.

Sebelumnya, pemerintah memutuskan untuk memperpanjang cuti lebaran pada Jumat, 24 Maret 2023.

Awalnya, cuti ditetapkan dari tanggal 21-26 April 2023, lalu berubah menjadi 19-25 April 2023.

Perpanjangan masa cuti ini tentu bisa dimanfaatkan untuk berbagai hal, terutama untuk mudik.

Terkhusus untuk pemudik, panjangnya masa cuti ini menjadi angin segar karena tidak akan terburu-buru saat di perjalanan.

Karena panjangnya masa cuti, sisa-sisa waktunya bisa pula dimanfaatkan dengan hal-hal berikut.

1. Pelajari kemampuan yang selama ini terpendam. Untuk mempelajari kemampuan tersebut, gunakan alat-alat yang tersedia.

Misalnya, apabila mampu menulis, silakan ambil buku tulis atau HP lalu tulislah hal-hal yang ingin diungkapkan. 

Halaman:

Editor: Dinda Indah Puspa Rini

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x