Jangan Menyerah! Berikut 8 Cara Menghibur Diri Sendiri Saat Mengalami Masa Sulit

- 25 Februari 2023, 17:19 WIB
Berikut 8 cara menghibur diri saat mengalami kesullitan dalam hidup, salah satunya dengan mendengarkan musik
Berikut 8 cara menghibur diri saat mengalami kesullitan dalam hidup, salah satunya dengan mendengarkan musik /Andrea Piacquadio/Pexels

ZONABANTEN.com - Jangan menyerah! Berikut ini ada 8 cara untuk menghibur diri sendiri saat mengalami masa sulit.

Ketika kamu berada dalam masa sulit, pasti kamu akan cenderung untuk menyalahkan dirimu sendiri.

Bukannya menemukan solusi, malah memperparah keadaan. Ini sering kali terjadi oleh orang-orang diluar sana.

Daripada terlalu lama terlarut dalam kesedihan, lebih baik kamu bangkit dan jangan menyerah.

Kamu bisa melakukan hal-hal bermanfaat untuk mengisi kekalutan hatimu, seperti menulis diary atau melakukan hobi yang kamu suka.

Pikiranmu juga akan lebih positif menjalani hari.

Untuk lengkapnya, berikut cara menghibur diri sendiri dalam masa sulit yang perlu kam ketahui, sebelum terlambat.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Gambar yang Dipilih Memberi Pesan yang Membantumu Melewati Masa Sulit

1. Curhat dengan Orang Terdekat

Halaman:

Editor: Dinda Indah Puspa Rini

Sumber: TikTok @bestpartnereducation


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x