PERLU DICATAT! Gus Baha Ungkap Waktu yang Tidak Tepat Untuk Tidur Sebab Bisa Mengurangi Rezeki

- 19 Januari 2022, 12:00 WIB
Ilustrasi jam tidur/Pexels/Acharaporn Kamarnboonyarush
Ilustrasi jam tidur/Pexels/Acharaporn Kamarnboonyarush /

ZONABANTEN.com – PERLU DICATAT! Gus Baha Ungkap Waktu yang Tidak Tepat Untuk Tidur Sebab Bisa Mengurangi Rezeki.

Tidur adalah salah satu metode istirahat terbaik untuk menjaga kesehatan tubuh. sebab saat tidur tubuh dan otak akan beristirahat.

Oleh karena itu, menentukan jam tidur sangat penting bagi manusia. Agar metabolisme tubuh bisa maksimal.

Akan tetapi, orang yang banyak tidur ternyata tidak baik. Terutama jika dilihat dari sisi agama.

Dalam agama memang tidak dijelaskan secara terperinci waktu tidur yang tepat untuk manusia.

Walaupun begitu ternyata ada waktu tertentu yang tidak bagus untuk tidur.

Baca Juga: Gus Baha Jelaskan Kata Ini bisa Membuat Pernikahan Otomatis Bercerai Jika Dilanggar

Sebab dalam agama waktu tersebut disarankan untuk menggunakannya beribadah dan mendekatkan diri kepada Allah SWT.

Bahkan jika dilanggar terus menerus maka bisa mempengaruhi rezeki yang diberikan oleh Allah SWT.

Halaman:

Editor: Bayu Kurniya Sandi

Sumber: YouTube Dakwah Digital


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x