Resep Membuat Smoothie Pisang dan Bayam, sebagai Minuman Sehat Saat dalam Program Diet

- 17 Januari 2022, 20:34 WIB
Resep Membuat Smoothie Pisang dan Bayam/NatureFriend/pixabay.com /
Resep Membuat Smoothie Pisang dan Bayam/NatureFriend/pixabay.com / /

ZONABANTEN.com – Smoothie biasa dijadikan sebagai sajian minuman sehat saat dalam program diet. Namun, smoothie juga bisa dijadikan pilihan sebagai menu minuman sehat ketika sarapan.

Smoothie bisa dinikmati dengan memadukan berbagai macam buah maupun sayuran, seperti menu smoothie pisang dan bayam.

Pembuatan smoothie pisang dan bayam juga dapat ditambahkan dengan susu kedelai sebagai sumber protein yang diperlukan tubuh.

Berikut resep membuat smoothie pisang dan bayam, sebagai minuman sehat saat dalam program diet yang dikutip dari allrecipes.com:

Baca Juga: Wow! Ternyata Alpukat Bisa Sembuhkan Kanker Loh, Simak Penjelasannya.

Bahan-bahan:

1. 1 cangkir susu kedelai biasa

2. 3/4 cangkir daun bayam segar yang dikemas

3. 1 pisang besar, iris

Halaman:

Editor: IDHY ADHYANINDA SUGENG MULYANDINI

Sumber: allrecipes.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x