7 Manfaat Tidak Banyak Bicara, Kelebihan Kepribadian Introvert yang Jarang Diketahui!

- 23 Desember 2021, 20:59 WIB
manfaat tidak banyak bicara, kelebihan kepribadian introvert
manfaat tidak banyak bicara, kelebihan kepribadian introvert /pixabay/startupstockphotos//

Kepribadian introvert justru akan meningkatkan kepekaan terhadap sekitarnya. Hal ini disebabkan ia memiliki konsentrasi penuh terhadap apa yang diperhatikannya.

Pendiam tidak melulu bawaan lahir, akan tetapi ia dapat berasal dari kebiasaan dari kecil yang diajarkan oleh orang tuanya.

Tidak banyak bicara juga dapat dilakukan oleh orang ekstrovert, yaitu dengan mengontrol diri agar tidak mudah terpancing pada suatu hal. Hingga membuatkan mengeluarkan banyak perkataan.

Begitupun sebaliknya, seorang introvert juga dapat menjadi seorang jurnalis, duta, konsultan dan lain-lain. Tergantung seberapa besar kegigihannya untuk mengubah dirinya.

Baca Juga: Kenali Gejala dan Penyebab Biduran, serta Begini Cara Mengatasinya

3. Mendapatkan Keutamaan dari Agama

Keutamaan tidak banyak bicara menurut agama di antaranya,

Dapat menolak tipu daya setan. Sebab, setan akan kesulitan menggoda orang yang tidak banyak bicara

Kemungkaran dan kemaksiatan yang keluar dari lisan dapat diminimalisir

Orang yang diam tidak akan membongkar aib orang lain di depan umum, karena ia akan berpikir dua kali sebelum berbicara

Halaman:

Editor: Bunga Angeli

Sumber: TouTube Titik Balik


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah