Hati-Hati! Hindari 5 Tipe Orang Toxic yang Akan Membawa Pengaruh Buruk pada Hidupmu

- 5 Desember 2021, 12:44 WIB
Hubungan toxic
Hubungan toxic /unsplash.com/@jurienh

Karena yang ditakutkan kita bisa mengikuti atau tertular oleh kebiasaan buruk itu.

Baca Juga: Mengenang Novia Widyasari, Inilah 5 Kutipan Quote Penuh Makna yang Ditulisnya 

4. Selalu Menyalahkan Orang Lain

Biasanya orang seperti ini, ketika mereka melakukan kesalahan, mereka tidak ingin terlihat salah dan akhirnya menyalahkan orang lain.

Misalkan saja ketika dia dan temannya tidak sengaja menjatuhkan atau merusak barang orang, dia akan menyalahkan temannya untuk hal itu.

Seharusnya ketika kita melakukan kesalahan, kita harus berani mengambil tanggung jawab itu dan menerima jika kita memang melakukan kesalahan dan jangan menyalahkan orang lain.

Baca Juga: Jangan Anggap Sepele! Ini Jenis Email yang Harus Segera Dihapus Agar Data Tidak Diretas 

5. Ambisi dan Egois

Orang yang memiliki ambisi sebenarnya baik untuk masa depan mereka.

Namun ketika ambisi itu dibarengi dengan egois dan mau menang sendiri, itu adalah hal yang tidak baik.

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: YouTube Merry Riana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah