14 Tanda Bahwa Kamu Adalah Seorang ‘Deep Thinker’ Menurut Psikologi

- 22 September 2021, 22:17 WIB
14 Tanda Bahwa Kamu Adalah Seorang ‘Deep Thinker’ Menurut Psikologi
14 Tanda Bahwa Kamu Adalah Seorang ‘Deep Thinker’ Menurut Psikologi /

ZONABANTEN.com – Deep Thinker atau pemikir yang mendalam adalah istilah untuk orang-orang yang tenggelam dalam pikiran mereka.

Orang yang seringkali diselimuti perasaan cemas dan mereka akan melihat juga memikirkan kejadian masa depan lebih dulu sebelum orang lain.

Seorang Deep Thinker akan terus-menerus merenung, dan hanya berbicara ketika mereka memiliki sesuatu hal yang berarti untuk dikatakan.

Sementara pemikiran mendalam si Deep Thinker ini terkadang sanggup mengalihkan mereka dari kenyataan.

Deep Thinker selalu siap untuk mendengarkan orang lain karena itu merupakan kesempatan bagi mereka untuk belajar.

Baca Juga: Aduh! Zambia Alami Krisis Ekonomi, Presiden Hichilema Adakan Pertemuan dengan IMF dan Bank Dunia 

Jika kamu merasa bahwa kamu seorang Deep Thinker, simak ciri-cirinya berikut ini :

1. Kamu Introvert

Banyak Deep Thinker yang menutup diri dari sosial, mereka menjadi pendiam dan tertutup. Seorang Deep Thinker cenderung lebih senang menghabiskan waktu di kepala mereka daripada bersosialisasi dengan orang lain.

Faktanya, menurut Psikolog Jerman Hans Eysenck meneliti bahwa otak seorang Introvert dan menemukan bahwa Introvert secara alami memiliki gairah kortikal yang tinggi.

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: ideapod.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x