Tubuh Selalu Merasa Lelah, Bisa Jadi Tanda 10 Kondisi Berbahaya Ini

- 21 Juli 2021, 16:23 WIB
Ilustrasi. Tubuh Selalu Merasa Lelah,  Bisa Jadi Tanda 10 Kondisi Berbahaya Ini
Ilustrasi. Tubuh Selalu Merasa Lelah, Bisa Jadi Tanda 10 Kondisi Berbahaya Ini /Pixabay/Robin Higgins

Baca Juga: Penyakit Misterius Mirip Sindrom Havana Serang Amerika Serikat, Sekitar 200 Orang Laporkan Alami Gejala Serupa

  1. Stres

Jumlah stres normal setiap hari bukanlah sesuatu yang perlu dikhawatirkan, tetapi stres kronis telah terbukti berdampak pada tingkat energi.

Meskipun kadang-kadang menghindari stres juga tidak mungkin, kamu dapat mengadopsi strategi pengelolaan stres seperti yoga atau meditasi untuk membantu dirimu sendiri.

  1. Depresi

Jika seiring dengan penurunan tingkat energi, kamu merasa sulit untuk berkonsentrasi dan tidur, sering berkutat di masa lalu, merasa negatif dan putus asa sepanjang waktu, tidak ingin bersosialisasi, dan membatasi diri, bisa jadi kamu menderita depresi.

Pastikan untuk berbicara dengan orang yang kamu cintai atau ke tenaga medis ahli yang dapat membuatmu berkeluh kesah tentang segala permasalahan.

  1. Kekurangan cairan

Tetap terhidrasi sangat penting untuk kesehatanmu secara keseluruhan. Dehidrasi terjadi ketika tubuh kekurangan air.

Ketidakcukupan ini menyebabkan gangguan fungsi normal tubuh, membuatmu sangat merasa kelelahan.***

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x