Mudah! Begini Cara Meracik Proffee, Bisa Tingkatkan Kesehatan dan Memperkuat Massa Otot

- 9 Maret 2021, 22:05 WIB
Ilustrasi kopi
Ilustrasi kopi /Pixabay/

ZONA BANTEN – Berbicara tentang kopi dan variannya, sepertinya tak akan pernah usai.

Setelah muncul dalgona coffee, kini muncul lagi hidangan berbahan kopi.

Namanya Proffee.

Baca Juga: Waspada! Covid-19 Ancam Penderita Obesitas, Angka Kematian 48 Persen Lebih Tinggi 

Proffee merupakan tren kopi baru yang menyebar via media sosial Instagram.

Proffee yang merupakan singkatan dari #proteincoffee.

Yaitu kombinasi antara protein shake dan kopi.

Baca Juga: Gagas Silicon Valley Berbasis Pedesaan, Budiman Sudjatmiko Dorong Presiden Jokowi Bentuk Komite Sains 

Sebagaimana dilansir dari PMN News, dengan kandungan protein di dalam Proffee, akan membuat siapapun yang menyantapnya merasa kenyang lebih lama.

Selain itu, asupan protein di pagi hari juga dapat meningkatkan kesehatan tubuh serta memperkuat masa otot.

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x