4 Aplikasi yang Diakuisisi oleh Facebook, Salah Satunya Jadi Pembelian Aplikasi Paling Mahal di Dunia

- 14 Mei 2022, 11:58 WIB
4 aplikasi yang dibeli oleh Facebook
4 aplikasi yang dibeli oleh Facebook /Ilustrasi dari AzamKamolov/Pixabay

Oculus ini didirikan pada tahun 2012, dengan produk andalannya, Oculus Rift, yaitu headset virtual reality untuk video game.

Baca Juga: Bukan Air Cucian Beras, Siram Cairan Ini Pada Aglonema Agar Daun Makin Rimbun dan Glowing, Cek Caranya di Sini

Oculus dibeli oleh Facebook pad 25 Maret 2014, dengan harga 2 miliar USD.

Oculus kini juga makin gencar meluncurkan teknologi virtual reality, yang memungkinkan seseorang melakukan simulasi bernuansa 3 dimensi.

4. Giphy

Giphy adalah sebuah aplikasi untuk membuat gif, yaitu gambar, stiker, atau potongan video yang bisa bergerak berulang kali tanpa suara.

Giphy diakusisi oleh Facebook dengan biaya sebesar 400 juta USD.

Demikian informasi terkait 4 aplikasi yang telah diakuisisi oleh Facebook.***

Artikel ini juga bisa anda baca di KabarTegal.com dengan judul Aplikasi Terkenal Milik Facebook Selain WhatsApp dan Instagram

Halaman:

Editor: Bunga Angeli

Sumber: Kabar tegal


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x