Sinopsis Film Indonesia Ghost Writer, Tayang Malam Ini Pukul 22.00 WIB di Trans7

- 9 Agustus 2020, 21:00 WIB
film ghost writer
film ghost writer /

Sementara itu, adiknya Darto terus-terusan ketakutan. Apalagi, ia pernah melihat laptop Naya bergerak sendiri.

Belum cukup sampai di situ, Editor untuk buku Naya dibuat penasaran dengan tulisan Naya yang nyaris sempurna.

Baca Juga: 1200 Pegawai Tenan AEON Mall BSD Jalani Rapid Test Setelah Dua Orang Terkonfirmasi Positif Covid-19

Namun, kesempurnaan tersebut terancam batal karena Naya melanggar kesepakatannya dengan sang hantu yang ia panggil dengan sebutan “mas setan” di awal perkenalan. Kesepakatan yang justru mengancam nyawa Naya dan adiknya.

Perlu sebuah penjelasan lebih lanjut kenapa Naya harus melanggar kesepakatan tersebut.

Kesepakatan yang membuatnya harus membatalkan penyelesaian dan terbitnya sebuah novel, Kesepakatan yang ternyata mengungkap semua cerita dibalik kematian tragis Galih yang merembet pada rahasia kematian adiknya.

Baca Juga: 27 KK Korban Kebakaran di Palembang Terima Bantuan Rp. 81 Juta

Para artis pendukung film Ghost Writer sebagian besar para komika yang suka membuat penontonnya untuk tertawa.

Semua main apa adanya, seperti Ari Kriting, Ge Pamungkas dan Muhadkly Acho, namun penonton dibuat terpingkal-pingkal.

Film yang diproduseri oleh Ernest Prakasa ini, memiliki unsur komedi yang kental dan alurnya padat banget, jadi wajib di tonton deh kalau lagi pusing atau butuh sesuatu yang bikin ketawa.***( Moh. Husen)

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: Ringtimes Bali


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x