20 Fakta Menarik Film Power Rangers (2017): Comeback Film Setelah 20 Tahun Hingga Debut Ranger LGBT Pertama

- 6 Juli 2022, 21:05 WIB
Fakta Menarik Film Power Rangers (2017): Film Perdana Setelah 12 Tahun Hingga Debut Ranger LGBT Pertama
Fakta Menarik Film Power Rangers (2017): Film Perdana Setelah 12 Tahun Hingga Debut Ranger LGBT Pertama /Instagram Power Rangers Movie Official

ZONABANTEN.com - Artikel ini akan membahas tentang fakta menarik film Power Rangers (2017) tayang di Trans TV pada hari ini Rabu, 6 Juli 2022. 

Singkatnya, film Power Rangers mengisahkan tentang sekelompok siswa sekolah yang terdiri dari lima orang, yakni Jason Lee Scott (Dacre Montgomery), Kimberly Hart (Naomi Scott), Zack Taylor (Ludi Lin), Billy Cranson (RJ Cyler), dan Trinity Kwan (Becky G).

Kelima siswa tersebut secara tidak sengaja menemukan Power Coins sehingga memberi mereka kekuatan super.

Baca Juga: Sinopsis Power Rangers, Gegara Power Coins, 5 Remaja Ini Punya Kekuatan Super

Mereka berlima pun memanfaatkan kemampuannya untuk menyelamatkan dunia dari ancaman Rita Repulsa, Ranger Hijau yang mengkhianati Zordon (Ranger Merah) dan kawan-kawannya terdahulu.

Rita sendiri berambisi untuk untuk menguasai bumi dan alam semesta dengan segala cara.

Film Power Rangers (2017) berhasil meraih rating 5.9 di laman resmi IMDb.

Fakta menarik film Power Rangers (2017)

 

Berikut adalah beberapa fakta menarik dari film Power Rangers (2017)

Halaman:

Editor: Siti Fatimah Adri

Sumber: IMDb


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x