Berikut Tanggapan Agensi BTS tentang Pembebasan Wamil

- 10 April 2022, 12:18 WIB
Tanggapan Agensi BTS tentang Pembebasan Wamil
Tanggapan Agensi BTS tentang Pembebasan Wamil /Allkpop

ZONABANTEN.com - Para anggota BTS mengadakan konferensi Pers tentang konser mereka selama 4 hari di Las Vegas.

Konferensi pers tersebut dihadiri oleh perwakilan kunci dari HYBE dengan komunitas lokal pada 9 April waktu setempat.

BTS tengah memulai konser bertajuk "Permission to Dance on Stage - Las Vegas" pada tanggan 8,9, 15 dan 16 April waktu setempat.

Baca Juga: CCO HYBE: BTS ‘Mungkin’ akan Diberi Pembebasan Wajib Militer

Selama konferensi pers, anggota tertua BTS yaitu Jin ditanya tentang pengecualian militer secara khusus.

Disamping itu, pada November tahun lalu Majelis Nasional membahas revisi Undang-Undang Dinas Militer yang akan memungkinkan seniman dan kontributor besar budaya populer dan seni seperti BTS untuk menggantikan dinas militer seperti pekerja seni lain dan olahragawan.

Namun, revisi tersebut saat ini ditunda di tengah perbincangan hangat.

Secara khusus, jika Jin dikeluarkan dari pengecualian wajib militer sebagai anggota tertua, ia akan menjadi yang pertama untuk melayani militer.

Baca Juga: Profil dan Fakta Menarik 6 Personil LE SSERAFIM, Girl Grup Baru HYBE Labels

Halaman:

Editor: Bunga Angeli

Sumber: Allkpop theqoo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x