Cek Fakta: Warganet Dihebohkan, Benarkah Tapak Kaki Nabi Adam Ditemukan?

- 19 Desember 2020, 07:24 WIB
Jejak telapak kaki Nabi Adam AS
Jejak telapak kaki Nabi Adam AS /Faceboook / Mamah Dedeh

Belakangan warganet dihebohkan dengan bekas tapak kaki ukuran yang sangat besar.

Ukuran tapak kaki yang diunggah di media sosial dengan keterangan tapak kaki Nabi Adam telah ditemukan memang sangat besar untuk ukuran manusia normal.

namun benarkan itu merupakan tapak kaki Nabi Adam Alaihissalam, yang ramai diperbincangkan warganet?

Sebuah foto bekas tapak kaki menjadi perbincangan warganet di Facebook, setelah sebuah akun mengunggahnya.

Baca Juga: Baru Seumur Jangung, X1 dan Deretan Idol Grup Ini Resmi Bubar Tahun 2020. Bikin Nangis Penggemar!

Foto tersebut diunggah di akun facebook mamah dedeh.

Foto jejak kaki dengan cekungan yang terisi genangan air itu diklaim merupakan jejak kaki Nabi Adam.

Hingga Jumat, 18 Desember 2020 unggahan tersebut telah disukai enam ribu kali dan telah dikomentari lebih dari seribu kali.

Dalam unggahan foto terdapat narasi sebagai berikut:

"Subhanallah, Inilah jejak telapak kaki nabi adam, ya allah siapapun yang melihat postingan ini limpahkanlah Rejeki sampai tujuh turunan, ya allah aminnn".

Halaman:

Editor: Bunga Angeli

Sumber: Steemit ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x