Update Kurs Rupiah terhadap Dolar, 4 Maret 2021: Mengejutkan! Rupiah Kembali Tekuk Dolar

- 4 Maret 2021, 17:33 WIB
Ilustrasi dolar AS, Nilai tukar rupiah melemah di tengah optimisme stimulus paket AS.
Ilustrasi dolar AS, Nilai tukar rupiah melemah di tengah optimisme stimulus paket AS. /Pexels/Burst

ZONA BANTEN – Ternyata mata uang rupiah ini penuh kejutan ya.

Usai dipingpong seharian, eh sore ini melonjak drastis.

Ya, sore ini rupiah kembali tampil dengan energi prima.

Rupiah kembali tekuk dolar.

Baca Juga: Sinopsis John Wick: Chapter 2, Eks Pembunuh Bayaran Balas Dendam Lantaran Dijebak, Tayang di Trans TV

Dilansir dari kursdollar.org pukul 17.20, kini mata uang Garuda berada di 14.260,75 per dolar Amerika.

Rupiah menguat 14.260,75 atau 0,18%.

Pergerakan rupiah hari ini di kisaran 14.236,25 - 14.360,25.

Baca Juga: Kembali Nanjak! Update Corona di RI per 4 Maret 2021: Tambah 7.264 Kasus Baru

Sebagai perbandingan, pukul 10.00 WIB rupiah tertahan di angka 14.298,30 per dolar Amerika.

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: kursdollar.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x